About

Outlined Text Generator at TextSpace.net

Sabtu, 24 Maret 2012

Puisi : ANDAI WAKTU ITU..

andai waktu itu..
bisa diputar lagi
menempuh zaman dahulu, dan dapat kembali..

andai waktu itu..
tiada perasaan lain mengganggu
pasti disaat ini,
masih bersamamu hingga esok hari..
andai waktu itu..
tak ada yang memecah memori tentangmu..
pasti sampai sekarang, tetap akan ada kata sayang..
andai waktu itu..
aku tak berfikir untuk pergi..
pasti genggaman tanganmu, masih sangat terasa hingga kini..
andai waktu itu..
seperti waktu dimasa ini..
pasti tiada kesalahanku, yang buatmu pergi..
dan kini baru kusadari..
berat penantianku akan cintamu kini..

andai saja waktu itu..


Karya : Citra Amalia Primadani 
Bio [here]

0 komentar:

Posting Komentar

Other Post

FB Comments